Cara Membuat Game Tanpa Programming Dengan HTML5 Game Engine


Kini membuat game online tidak hanya dapat dilakukan oleh programmer. Orang awam yang tidak mengerti bahasa pemrograman pun dapat dengan mudah membuatnya. Hanya cukup drop and drag maka jadilah sebuah game online. Tersebut sebuah HTML5 Game engine nama Construct 2 yang dapat membantu untuk mewujudkannya. Tidak percaya? simak video di bawah ini.


Apakah anda sudah menyaksikannya? kalau sudah percaya silakan kunjungi website yang bersangkutan di sini  http://www.scirra.com/construct2 untuk mendownload HTML5 Game Engine-nya. selamat berkreasi.

0 Response to "Cara Membuat Game Tanpa Programming Dengan HTML5 Game Engine"

Post a Comment